BLC Telkom-KPLI Klaten
Setelah kita kemarin belajar HTML Dasar dengan mengenal pengertian , kegunaan dasar - dasarnya dan sedikit gambaran tentang scriptnya , bisa dilihat disini
http://risanurhaeni03skansa.blogspot.co.id/2016/12/p-margin-bottom-0.html
Saat ini yang kita bahas adalah Pengenalan Lanjut HTML , agar lebih paham dengan HTML .
HTML adalah nama elemen dikelilingi oleh sudut kurung. Yang Kemudian bersangkutan dengan Web browser. Tujuan dari web browser (Chrome, IE, Firefox, Safari) adalah untuk membaca dokumen HTML dan menampilkannya.
Browser tidak menampilkan tag HTML, tetapi menggunakan mereka untuk menentukan bagaimana menampilkan dokumen.
- Struktur penulisan sintak pada HTML
Strukture HTML |
- <! DOCTYPE> deklarasi mewakili jenis dokumen, dan membantu browser untuk menampilkan halaman web dengan benar Ini harus hanya muncul sekali, di bagian atas halaman (sebelum tag HTML).
- <! DOCTYPE> deklarasi tidak sensitif huruf.yang mendeklarasikan mendefinisikan dokumen ini menjadi HTML5
- <Html> elemen adalah elemen root dari halaman HTML
- <Head> elemen berisi informasi meta tentang dokumen
- <Title> elemen menentukan judul untuk dokumen
- <Body> elemen berisi konten halaman yang terlihat
- <H1> mendefinisikan judul besar
- The <p> mendefinisikan sebuah paragraf
Selain itu juga masih ada perintah – perintah yang berhubungan dengan HTML,
Berikut ini adalah perintah-perintah HTML untuk penanganan TEKS.
1. <H1> Sampai <H6>
fungsi : untuk membuat (memilih) ukuran teks.
Sintak : <H1> </H1>
Contoh :
Jika kita memasukan perintah pada Sublime atau Notepad seperti gambar
dibawah ini ,
1.1 Mengatur ukuran Text |
1.2 Hasil dari koding gambar 1.1 |
2.<I>
Perintah ini digunakan untuk membuat teks miring.
Sintaks : <I> </I>
Contoh :
Jika kita memasukan perintah pada Sublime atau Notepad seperti gambar
dibawah ini ,
1.3 Mengatur Tulisan menjadi miring |
Akan muncul pada browser seperti gambar dibawah ini,
1.4 Hasil dari koding gambar 1.3 |
3.<B>
Perintah ini digunakan untuk membuat teks tebal.
Sintaks : <B> </B>
Contoh :
Jika kita memasukan perintah pada Sublime atau Notepad seperti gambar
dibawah ini,
1.5 mengatur Tulisan menjadi tebal |
Akan muncul pada browser seperti gambar dibawah ini,
1.6 Hasil dari koding gambar1.5 |
4. <U>
Perintah ini digunakan untuk membuat teks bergaris bawah.
Sintaks : <U> </U>
contoh :
Jika kita memasukan perintah pada Sublime atau Notepad seperti gambar
dibawah ini ,
1.7 Mengatur tulisan bergaris bawah |
Akan muncul pada browser seperti gambar dibawah ini,
1.8 Hasil dari koding gambar1.7 |
5.<CENTER>
Perintah ini untuk membuat teks ke tengah layar.
Sintaks : <CENTER> </CENTER>
Contoh :
Jika kita memasukan perintah pada Sublime atau Notepad seperti gambar
dibawah ini ,
1.9 Mengatur text ke tengah layar |
1.20 Hasil dari koding gambar1.9 |
6.ALIGN
Digunakan untuk membuat teks rata kiri, tengah, kanan atau rata kanan dan
kiri.
Sintaks :
<P ALIGN=right> → Rata Kanan
<P ALIGN=left> → Rata Kiri
<P ALIGN=center> → Rata Tengah
<P ALIGN=justify> → Rata Kanan dan Kiri
atau
<H ALIGN=right>
<H ALIGN=left>
<H ALIGN=center>
<H ALIGN=justify>
Contoh pemakaian :
<H2 ALIGN=center>SELAMAT DATANG </H2>
7.<BR> (Line Break)
Perintah ini digunakan untuk memasukan fungsi Enter. Sebagai contoh, jika perintah <BR> diberikan di akhir baris, maka kalimat berikutnya akan dicetak pada baris berikutnya.
8.<SMALL>
Perintah untuk membuat teks berukuran kecil.
9.<BIG>
Perintah untuk membuat teks berukuran besa
10.FONT
Juga untuk mengubah ukuran font, tetapi angka yang terdapat dalam SIZE
yang merupkan ukuran font harus diberi tanda kutip.
FACE
Untuk mengubah jenis font
Contoh :
Jika kita memasukan perintah pada Sublime atau Notepad seperti gambar
dibawah ini ,
1.11 Mengatur ukuran dan jenis font |
Akan muncul pada browser seperti gambar dibawah ini,
1.12 Hasil dari koding gambar1.11 |
11.<SUP>
Perintah ini digunakan untuk membuat cetak naik suatu teks.
Contoh :
<HTML>
<HEAD><TITLE> </TITLE>
</HEAD>
<BODY>
Kami adalah yang pertama : 1<SUP>st</SUP> in the world.
</BODY>
</HTML>
12.<SUB>
Perintah ini digunakan untuk membuat cetak turun suatu teks.
Contoh :
<HTML>
<HEAD><TITLE> </TITLE></HEAD>
<BODY>
H<SUB>2</SUB>O (disebut air(
</BODY>
</HTML>
13.<UL>
Perintah <UL> (Unordered List) adalah perintah untuk membuat daftar (list).
14.<LI>
Perintah <LI> (List Item) adalah perintah untuk membuat daftar (list)
CATATAN : Perintah <LI> harus berada dalam perintah OL, UL, DIR, MENU.
Contoh :
Jika kita memasukan perintah pada Sublime atau Notepad seperti gambar
dibawah ini ,
1.13 Mengatur tulisan menjadi List |
Akan muncul pada browser seperti gambar dibawah ini,
1.14 Hasil dari koding gambar1.13 |
Itu beberapa contoh dari perintah - perintah pada Bahasa HTML masih banyak contoh lain , untuk yang lainnya teman - teman bisa mencoba sendiri. Mohon maaf apabila ada kesalahan pada penulisan .
EmoticonEmoticon